Ibnu Abbas ra. berkata: Syurga mempunyai 8 pintu yang terbuat dari
emas, yang dihiasi dengan jauhar (sejenis mutiara) dan pada pintu yang
pertama tertulis kalimat LAA ILAAHA ILLALLAAH MUHAMMADUR RASUULULLAH,
yaitu pintu bagi para Nabi dan Rasul, syuhada’ dan juga pintunya
orang-orang yang dermawan.
Pintu yang kedua yaitu pintu bagi orang-orang yang mendirikan shalat, orang yang menyempurnakan wudhunya dan orang yang menyempurnakan rukun-rukun shalatnya.
Pintu yang ketiga yaitu pintu bagi orang-orang yang memberikan zakatnya dengan senang hati dan ikhlas.
Pintu yang keempat yaitu pintu bagi orang-orang yang memerintahkan kepada kebajikan dan mencegah terhadap perbuatan munkar.
Pintu yang kelima yaitu pintu bagi orang-orang yang dapat memelihara syahwatnya dan mencegah dari nafsu yang buruk.
Pintu yang keenam yaitu pintu bagi orang-orang yang melaksanakan haji dan umrah.
Pintu yang ketujuh yaitu pintu bagi orang-orang yang berjihad (dijalan Allah).
Dan pintu yang kelapan yaitu pintu bagi orang-orang yang bertaqwa,
yaitu orang yang memejamkan matanya dari perbuatan dan sesuatu yang
haram, orang-orang yang melakukan kebaikan, diantaranya: berbuat baik
kepada orang tua, mempererat tali persaudaraan (silaturrahim) dan lain
sebagainya.
Di hari jumaat yang mulia ini, kita boleh banyakkan sedekah
mudah-mudahan kita menjadi golongan mereka yang memasuki syurga melalui
pintu pertama khusus untuk para Nabi, Auliya' & Syuhada serta
dermawan dan orang yang bersedekah. Cari manusia yang boleh terima
sedekah kita hari ini. Banyakkan selawat juga ke atas Baginda Rasulullah
saw.
Allahummassolli Wa Sallim Wa Baarik Alaih Wa Ala Alaih.
# kredit kepada Guru saya (DAO)#
p/s: Kongsikan kepada semua yang membaca, semoga bermanfaat.
No comments:
Post a Comment
Apa Pendapat korang?